Posts

Showing posts from November, 2019

SISTEM DIGITAL

Image
SISTEM DIGITAL 1.          GERBANG LOGIKA DASAR Gerbang logika (logika gate) merupakan dasar pembentukan sistem digital. Gerbang logika beroperasi dengan bilangan biner, oleh karena itu gerbang tersebut di sebut gerbang logika biner.  Tegangan yang digunakan dalam gerbang logika adalah TINGGI (HIGH) atau RENDAH (LOW). Dalam pembahasan ini di pakai logika positif, tinggi berarti biner 1, rendah berarti biner 0.  Semua sistem digital pada dasarnya hanya merupakan kombinasi gerbang logika dasar yaitu gerbang AND, gerbang OR, dan gerbang NOT (inverter). 1.          Gerbang AND Suatu gerbang AND  Suatu gerbang AND biasanya mempunyai dua atau lebih dari dua masukan dan satu keluaran. Keluaran dari suatu gerbang AND akan menempati keadaan 1, jika dan hanya jika semua masukan menempati keadaan 1, bila salah satu masukannya menempati keadaan 0 maka keluarannya akan menempati keadaa...
Rangkaian Sekuensial           Rangkaian Sekuensial adalah rangkaian logika yang kondisi keluarannya dipengaruhi oleh masukan dan keadaan keluaran sebelumnya atau dapat dikatakan rangkaian yang bekerja berdasarkan urutan waktu.           Rangkaian logika sekuensial yang utama adalah adanya jalur umpan balik (feedback) didalam rangkaiannya.                     Jenis-jenis Rangkaian Sekuensial : 1.        Flip-flop adalah rangkaian utama dalam logika sekuensial 2.        Counter. Rangkaian counter(penghitung) adalah logika sekuensial yang dapat dipergunakan untuk menghitung jumlah pulsa masuk dan dinyatakan dengan bilangan biner. 3.        Register adalah memori berukuran sangat kecil dengan kece...